Perang Cyber atau Cyber war adalah perang yang dilakukan antar golongan, kelompok hacking, negara maupun institusi dan terorisme global yang menggunakan fasilitas komputer dan internet dan biasanya dilakukan orang-orang hacker yang expert dibidangnya.
Perang Cyber dilakukan dengan banyak kepentingan ada yang bermaksud hanya hobi semata, mempertahankan idealisme kelompok, membela negara, perebutan kekuasaan maupun politik. Banyak orang yang kurang paham untuk melihat orang - orang di balik komputer ini melakukan aksinya. Melalui Norse kamu bisa melihat perang cyber secara langsung dengan peta dunia seperti berikut :
alamat untuk menonton live : http://map.norsecorp.com/
Hebatnya , kamu bisa pura-pura pada tetangga bahwa kamu seorang hacker yang sedang memantau dunia (maaf telalu jauh -> hacker itu rahasia). Yang jelas kamu bisa menonton seperti layar bioskop dan pastinya aktivitas attacknya tidak akan pernah diam selalu ada setiap saat dengan menggunakan sekitar 8 protokol.
- Terima Kasih -
Tidak ada komentar